Ketika Allah Mencintai Seorang Hamba

Allah Mencintai Hamba-Nya

Ada tanda-tanda ketika seorang hamba dicintai oleh Tuhannya, Allah SWT.

قَالَ رَسُولُ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ: إِنَّ اللَّهَ إِذَا أَحَبَّ عَبْدًا دَعَا جِبْرِيلَ فَقَالَ إِنِّي أُحِبُّ فُلَانًا فَأَحِبَّهُ فَيُحِبُّهُ جِبْرِيلُ ثُمَّ يُنَادِي فِي السَّمَاءِ فَيَقُولُ إِنَّ اللَّهَ يُحِبُّ فُلَانًا فَأَحِبُّوهُ فَيُحِبُّهُ أَهْلُ السَّمَاءِ ثُمَّ يُوضَعُ لَهُ الْقَبُولُ فِي الْأَرْضِ. رواه البخاري

Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda: … Read more

Indahnya Menafkahi Keluarga

Menafkahi Keluarga Agar Pahala Mengalir

Ada keindahan di balik setiap hukum yang disyariatkan oleh Allah SWT, termasuk kewajiban menafkahi keluarga. Dari al-Miqdam bin Ma’dikarib, ia berkata bahwa Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam pernah bersabda:

مَا أَطْعَمْتَ نَفْسَكَ فَهُوَ لَكَ صَدَقَةٌ وَمَا أَطْعَمْتَ وَلَدَكَ فَهُوَ لَكَ صَدَقَةٌ وَمَا أَطْعَمْتَ زَوْجَتَكَ فَهُوَ لَكَ صَدَقَةٌ وَمَا أَطْعَمْتَ خَادِمَكَ فَهُوَ لَكَ صَدَقَةٌ

“Harta yang … Read more

Cara Agar Allah Mencintai Kita

Apa Yang Harus Dilakukan Agar Allah Mencintai Kita?

Sebagai mukmin, kita pasti mencintai Allah SWT dan menginginkan Dia mencintai kita pula. Lalu, bagaimana caranya agar Ia berkenan melimpahkan cinta-Nya untuk kita?

Allah SWT berfirman:

قُلْ إِنْ كُنْتُمْ تُحِبُّونَ اللَّهَ فَاتَّبِعُونِي يُحْبِبْكُمُ اللَّهُ وَيَغْفِرْ لَكُمْ ذُنُوبَكُمْ وَاللَّهُ غَفُورٌ رَحِيمٌ

“Katakanlah: “Jika kamu (benar-benar) mencintai Allah, ikutilah aku, niscaya Allah mengasihi dan … Read more

Penghapus Pahala Sedekah

Sedekah adalah salah satu amalan yang berpahala besar bila diniatkan karena Allah SWT. Namun, pahala tersebut bisa terhapus bila si pemberi sedekah menyebut-nyebut pemberian di hadapan orang yang diberi sedekah dengan maksud untuk menunjukkan kelebihannya, dan mengucapkan sesuatu yang menyakiti hati orang yang diberi sedekah.

Allah SWT berfirman:

يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُواْ لاَ تُبْطِلُواْ صَدَقَاتِكُم بِالْمَنِّ وَالأذَى كَالَّذِي يُنفِقُ مَالَهُ … Read more

Bersedekah Kapan pun, Di Mana pun

Bersedekah merupakan pemberian dari seorang Muslim secara sukarela dan ikhlas tanpa dibatasi waktu dan jumlah. Sedekah bisa berbentuk uang, bantuan, dakwah, bahkan menahan diri dari bermaksiat pun juga termasuk sedekah. Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda,

 عَلَى كُلِّ مُسْلِمٍ صَدَقَةٌ قَالُوا يَا رَسُولَ اللَّهِ فَإِنْ لَمْ يَسْتَطِعْ أَوْ لَمْ يَفْعَلْ قَالَ يَعْتَمِلُ بِيَدَيْهِ فَيَأْكُلُ مِنْهُ وَيَتَصَدَّقُ قَالُوا أَفَرَأَيْتَ إِنْ لَمْ يَفْعَلْ Read more

Menyegerakan Diri untuk Menerima Hidayah

Di kala Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasallam sedang bersiap untuk berperang di medan Uhud, tiba-tiba ‘Amru bin Tsabit, seorang non Muslim dari Madinah, datang menemui beliau. Rupanya ia ingin masuk Islam dan ingin ikut berperang bersama Rasulullah Saw dan kaum Muslimin lainnya.

‘Amru berasal dari Bani Asyhal. Sa’ad bin Mu’adz, salah seorang tokoh terkemuka dari bani Asyhal sudah masuk Islam. Masuk … Read more